Teknologi Informatika: Februari 2016

Kamis, 25 Februari 2016

Teknologi Open Source




Definisi
Open Source adalah suatu software / perangkat lunak yang free akses, maksudnya adalah bukannya hanya sekedar software-nya yang gratis, tetapi kita juga dapat melihat code serta mengembangin code software itu sendiri, sehingga nantinya akan muncul software (perangkat lunak) yang baru dikembangkan.


Rabu, 17 Februari 2016

Sejarah "Open Source"




Teknologi Open Source yang biasa disingkat TOS awalnya populer tahun 1998, sejarah open source sendiri bisa ditarik jauh ke belakang semenjak kultur hacker berkembang di laboratorium-laboratorium komputer di universitas-universitas Amerika seperti Stanford, Berkeley, Carnegie Mellon, and MIT pada tahun 1960-an dan 1970-an. Awalnya tumbuh dari suatu komunitas pemrogram yang berjumlah kecil namun sangat erat dimana mereka biasa bertukar kode program, dan tiap orang bisa memodifikasi program yang dibuat orang lain sesuai dengan kepentingannya. Hasil modifikasinya juga mereka sebarkan ke komunitas tersebut.